Jurnal A.S. Laksana


Cara Menulis Cerpen Secara Cepat dan Mudah


APAKAH ebook ini menawarkan keajaiban? Tidak. Ia hanya ingin membantu anda menemukan cara cepat untuk merancang cerita dan menuliskannya sebagai cerita pendek yang utuh dan solid.

Segala sesuatu menjadi lebih mudah dikerjakan ketika anda tahu cara mengerjakannya.

Untuk siapa ebook ini?

  1. Orang yang kesulitan menemukan ide. Banyak orang ingin menulis cerita tetapi sering kali berkata, “Saya tidak tahu harus menulis apa.”
  2. Orang yang punya banyak ide, tapi bingung memprosesnya. Ada orang-orang dengan kepala dipenuhi gagasan menarik, namun mereka tidak tahu bagaimana cara merangkainya menjadi cerita utuh. Ini sering membuat frustrasi dan akhirnya mereka tidak menghasilkan apa-apa.
  3. Orang yang menunda menulis meskipun punya ide. Mereka punya ide, tahu bahwa ide mereka bisa menjadi cerita, tetapi terus melakukan penundaan. Anda perlu menyudahi kebiasaan menunda dan mulai bertindak.

Apa isinya?

Ebook ini antara lain membahas:

Masalah Utama
Aspek-aspek penghambat anda menulis.

Ide Cerita
Ide anda bisa terdengar sepele pada awalnya. Namun, begitu anda mengembangkannya, ia bisa memberi anda cerita yang tidak terduga.

Ambiguitas
Rahasia cerita yang mengundang pembaca berpikir. Ebook ini menyampaikan di wilayah mana cerita-cerita terbaik melakukan eksplorasi.

Siklus Hidup Ide
Di bagian ini anda akan mendapati cara cepat untuk mengembangkan cerita, bahkan jika satu-satunya yang anda ketahui hanya nama tokoh utamanya. Kemampuan mengembangkan ide menjadi cerita—itu rahasianya.

Praktik Penulisan
Bagian ini memberi contoh tahap demi tahap bagaimana sebuah cerita pendek dituliskan. Ini memberi anda gambaran kongkret tentang cara kerja fiksi.

Lima Elemen Cerita
Ini kerangka penulisan cerpen anda, yang selalu bisa anda gunakan untuk menghasilkan cerita pendek yang memikat pembaca.

Alasan bagi Cerita Anda
Cerita anda dan seluruh momen di dalamnya harus masuk akal di dalam konteks cerita itu sendiri. Panduan ini membantu anda memastikan bahwa dunia cerita yang anda bangun betul-betul kokoh.

 

Mungkin anda memerlukannya...

Sebab anda ingin menulis cerita dan ebook ini memberi anda langkah simpel yang tidak anda pikirkan.

Anda mungkin bisa menemukan cerita dalam satu jam dan menuliskan cerpen utuh dalam satu atau dua jam berikutnya.

Tentu anda harus mengedit cerpen itu, sebab tidak ada draft pertama yang sempurna.

 

Jika anda berminat...

Harga normal ebook Rp59 ribu

Untuk pembelian hari ini, harga hanya Rp39 ribu 


Catatan: Harga sewaktu-waktu bisa kembali normal.

 

Cara Pembelian:

1. Sila transfer ke rekening:

  • BCA no 566.006.9714 an. Eka Sulistyawati, atau
  • BNI no 152.229.8041 an. AS Laksana, atau
  • Mandiri no 164.000.009.5804 an. AS Laksana

2. Kirimkan bukti transfer dan tuliskan data anda:

  • Nama: ...
  • Ebook: Cara Menulis Cerpen secara Cepat dan Mudah
  • Email: ...

 3. Konfirmasikan ke A.S. Laksana di No. WA: 0813.8450.9007

Atau, untuk memudahkan, klik tombol WA di bawah ini untuk konfirmasi.



 Saya akan segera mengirimkan ebook-nya ke anda, atau paling lambat dalam 24 jam.

Salam,

A.S. Laksana